1. -
Apa yang dimaksud dengan konsumsi ?
Konsumsi
adalah kegiatan pemanfaatan atau penggunaan barang dan jasa untuk
memenuhikebutuhan.
1.1 -
Bagaimana rumus persamaannya ?
===>
MPC = ∆C / ∆Y dan APC = C / Y
dan untuk mengetahui perubahan tingkat konsumsi, maka dapat digunakan rumus :
dan untuk mengetahui perubahan tingkat konsumsi, maka dapat digunakan rumus :
===>
MPC = ∆S / ∆Y dan APC = S / Y
1.2
- Jenis Pengeluaran apa yang masuk bukan termasuk kedalam pengeluaran
konsumsi tangga?
Yang
bukan barang dan jasa yang di gunakan dalam kehidupan sehari-hari
1.3
- Faktor-faktor apa saja yang memepangaruhi konsumsi rumah tangga ?
a.
faktor-faktor ekonomi
b. faktor-faktor Demografi (kependudukan)
c. faktor-faktor Non-Ekonomi
b. faktor-faktor Demografi (kependudukan)
c. faktor-faktor Non-Ekonomi
2. Apa
yang dimaksud dengan investasi ?
Investasi
adalah
mengeluarkan sejumlah uang atau menyimpan uang pada sesuatu dengan
harapan suatu saat mendapat keuntungan financial.
2.1
faktor-faktor yang mempengaruhi besar kecilnya investasi ?
a.
Ramalan masa depan.
b.
Tingkat suku bunga.
c.
Perubahan dan perkembangan teknologi.
d.
Tingkat pendapatan nasional.
e.
Keuntungan Perusahaan.
3.
Apa yang dimaksud dengan pengeluaran pemerintah ?
Pengeluaran
pemerintah (government
expenditure)
adalah belanja sektor pemerintah termasuk pembelian barang dan jasa
dan pembayaran subsidi. Pengaluaran pemerintah digunakan untuk
melakukan fungsi-fungsi penting pemreintahan, seperti pertahanan
nasional dan pendidikan. Pengeluaran tersebut dibiayai baik dari
pajak maupun pinjaman.
3.1 Yang
termasuk dalam pengeluaran pemerintah ?
1)Pengeluaran
untuk Belanja
A.Belanja Pemerintah Pusat
A.Belanja Pemerintah Pusat
-Belanja
Pegawai
-Belanja Barang
-Belanja Modal
-Pembayaran Bunga Utang
-Subsidi
-Belanja Hibah
-Bantuan Sosial
-Belanja Lain-lain
B. Dana yang dialokasikan ke Daerah
-Belanja Barang
-Belanja Modal
-Pembayaran Bunga Utang
-Subsidi
-Belanja Hibah
-Bantuan Sosial
-Belanja Lain-lain
B. Dana yang dialokasikan ke Daerah
-Dana
Alokasi Umum (DAU)
-Dana Alokasi Khusus (DAK)
-Dana Otonomi Khusus
2) Pengeluaran untuk pembiayaan
-Dana Alokasi Khusus (DAK)
-Dana Otonomi Khusus
2) Pengeluaran untuk pembiayaan
-Pengeluaran
untuk Pembiayaan
-Pengeluaran untuk Obligasi Pemerintah
-Pembayaran Pokok Pinjaman Luar Negeri
-Pembiayaan lain-lain
-Pengeluaran untuk Obligasi Pemerintah
-Pembayaran Pokok Pinjaman Luar Negeri
-Pembiayaan lain-lain
4. Yang
termaksud multiplier (angka pengganda) ?
Angka
pengganda menggambarkan perbandingan diantara jumlah
pertambahan/pengurangan dalam pendapatan nasional dengan jumlah
pertambahan/pengurangan dalam pengeluaran agregat yang telah
menimbulkan perubahan dalam pendapatan nasional.
5.
Apa yang dimaksud dengan ekuilibrium/keseimbangan ?
Harga
keseimbangan atau harga ekuilibrium adalah harga yang terbentuk pada
titik pertemuan kurva permintaan dan kurva penawaran. Terbentuknya
harga dan kuantitas keseimbangan di pasar merupakan hasil
kesepakatan antara pembeli (konsumen) dan penjual (produsen) di mana
kuantitas yang diminta dan yang ditawarkan sama besarnya. Jika
keseimbangan ini telah tercapai, biasanya titik keseimbangan ini akan
bertahan lama dan menjadi patokan pihak pembeli dan pihak penjual
dalam menentukan harga.
6.
Apa itu inlasi dan penyebabnya ?
Inflasi
adalah suatu proses meningkatnya harga-harga secara umum dan
terus-menerus (kontinu) berkaitan dengan mekanisme pasar yang dapat
disebabkan oleh berbagai faktor, antara lain, konsumsi masyarakat
yang meningkat, berlebihnya likuiditas di pasar yang memicu konsumsi
atau bahkan spekulasi, sampai termasuk juga akibat adanya ketidak
lancaran distribusi barang.
Penyebabnya
:
Inflasi
dapat disebabkan oleh dua hal, yaitu tarikan permintaan (kelebihan
likuiditas/uang/alat
tukar) dan yang kedua adalah desakan(tekanan) produksi dan/atau
distribusi (kurangnya produksi (product or service) dan/atau juga
termasuk kurangnya distribusi).
7.
yang dimaksud pengganguran beserta jenisnya ?
Pengangguran
sering diartikan sebagai angkatan kerja yang belum bekerja atau
bekerja secara tidak optimal
Jenisnya
:
1. |
Pengangguran Terbuka (Open
Unemployment) Pengangguran terbuka adalah tenaga kerja yang betul-betul tidak mempunyai pekerjaan. Pengangguran ini terjadi ada yang karena belum mendapat pekerjaan padahal telah berusaha secara maksimal dan ada juga yang karena malas mencari pekerjaan atau malas bekerja. |
2. |
Pengangguran Terselubung
(Disguessed Unemployment) Pengangguran terselubung yaitu pengangguran yang terjadi karena terlalu banyaknya tenaga kerja untuk satu unit pekerjaan padahal dengan mengurangi tenaga kerja tersebut sampai jumlah tertentu tetap tidak mengurangi jumlah produksi. Pengangguran terselubung bisa juga terjadi karena seseorang yang bekerja tidak sesuai dengan bakat dan kemampuannya, akhirnya bekerja tidak optimal.Contoh: Pada sebuah kantor terdapat 10 tenaga administrasi yang menangani pekerjaan yang ada. Padahal dengan jumlah tenaga 6 orang saja semua pekerjaan dapat terselesaikan dengan baik. Akibatnya para pegawai tersebut bekerja tidak optimal dan bagi kantor tentu merupakan suatu pemborosan |
3. |
Setengah Menganggur (Under
Unemployment) Setengah menganggur ialah tenaga kerja yang tidak bekerja secara optimal karena tidak ada pekerjaan untuk sementara waktu. Ada yang mengatakan bahwa tenaga kerja setengah menganggur ini adalah tenaga kerja yang bekerja kurang dari 35 jam dalam seminggu atau kurang dari 7 jam sehari. Misalnya seorang buruh bangunan yang telah menyelesaikan pekerjaan di suatu proyek, untuk sementara menganggur sambil menunggu proyek berikutnya. |
0 komentar
Posting Komentar